NU Care-LAZISNU Sudan; Menyingsingkan Lengan Membantu Sesama
PCINUSUDAN.COM – Memaksimalkan penghimpunan dan pengelolaan dana zakat, infak, dan sedekah menjelang Ramadhan tahun ini, NU Care-LAZISNU Sudan menggelar bakti sosial di daerah Khartoum, Ibu Kota Sudan. Kegiatan bernama Care On The Road (COR) ini merupakan salah satu program NU Care yang bertujuan untuk peduli terhadap sesama manusia, membantu warga Sudan yang kurang mampu. Kegiatan […]
Panitia Kurban Sosialisasikan Kurban dan Rihlah Gembira Sebagai Agenda yang Menarik
PCINUSUDAN.COM – Panitia Kurban PCINU Sudan memberikan sosialisasi kegiatan Kurban dan Rihlah Gembira kepada santri NU Sudan yang hadir dalam acara Lailatul Ijtima’ di Wisma PCINU Sudan pada Ahad (27/6). Panitia Kurban sebelumnya telah menerima Surat Keputusan dari Pengurus PCINU Sudan pada Ahad (20/6) yang lalu. Dalam keputusan tersebut, Pengurus NU Sudan mengangkat M. Shodiqi […]